Lemari Hias
Lemari Hias Model Biola
-
-->
Detail Produk
- Bahan Baku Kayu Jati Solid
- Finishing Cat Duco Putih
- Sudah Termasuk Kaca
- Belum Termasuk Ongkos Kirim Truk
Lemari Hias Model Biola adalah furnitur dengan bentuk yang sangat unik karena memiliki lengkungan pada bagian sisi lemari. Dengan desain yang unik serta terdapat beberapa ukiran yang mengelilingi seluruh bagian lemari ini sehingga membuat penampilan lemari ini terlihat mewah dan mempesona.
Lemari Hias Model Biola Terbuat dari kau jati dengan kualitas terbaik (grade A) dan difinishing dengan cat duco warna putih serta kombinasi emas pada bagian ukirannya. Dengan adanya cermin semakin membuat lemari ini nampak elegan karena terdapat ukiran kayu pada bagian depan cermin.
Jika anda ingin Lemari Hias Model Biola ini atau mengcustom dengan bentuk sesuai keinginan dan kebutuhan, silahkan Hub. Kami di nomor 085-727-242-932